Finalisasi Rapat Koordinasi Tim Pengendalian Inflasi Daerah se-Provinsi Kepulauan Bangka Belitung
Dalam rangka pengendalian inflasi di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung yaitu dengan mensinergikan program pengendalian inflasi antara Tim Pengendalian Inflasi Pusat dengan Tim Pengendalian Inflasi Daerah baik tingkat Provinsi maupun Kabupaten/Kota, akan dilaksanakan Rapat Koordinasi Tim Pengendalian Inflasi Daerah membahas strategi pengendalian inflasi di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung yang mengundang Bupati/Walikota dan Kepala Perangkat Daerah Provinsi…